August 07, 2013

Soal UAS Organisasi Komputer

Ulangan Akhir Semester
Organisasi Komputer
Universitas Budi Luhur 
Drs. Eko Polosoro, M.Eng., M.M


Bagian I : Pilihan Ganda (30%)

1.    Cache memory merupakan memori yang menjembatani kecepatan akses antara
a.    Main memory dengan I/O
b.    I/O dengan CPU
c.    CPU dengan Main Memory
d.    HardDisk dengan Main Memory

2.    Aplikasi Cache Memory pada komputer selalu digunakan teknik “mapping”, karena
a.    Access Time cache memory sangat cepat
b.    Cache memory dibuat dari jenis static RAM
c.    Cache memory kapasitasnya kecil
d.    Cache memory menjembatani perbedaan Access Time

3.    Yang bukan termasuk algoritma penggantian (swapping) pada Cache Memory
a.    Algoritma LRU
b.    Algoritma FIFO
c.    Algoritma LFU
d.    Algoritma GIGO

Soal + Jawaban selanjutnya bisa di download disini
atau klik tombol dibawah ini

No comments:

Post a Comment